Thanks for this day.. May God bless us everyone and everywhere..
Diberdayakan oleh Blogger.

Kamis, 27 Oktober 2011

Jalani Saja

Pernahkah mendengar seseorang membuat statement kepada pasangannya "Jalani saja hubungan ini apa adanya..."

Sebenarnya, tak ada yang salah dari kalimat itu. Semuanya nampak biasa-biasa saja. Tapi jika dikaji lagi, kalimat itu sepertinya akan menimbulkan perasaan ngambang pada pasangannya.

Mempersiapkan diri untuk kehilangan dirinya, bagi yang ingin memilikinya, jika dia sudah mengatakan hal demikian, mungkin akan lebih bijak. Jadi, jika pun harus terluka karena dia, ga akan jatuh dan terluka banget.

Daripada bikin statement yang ga jelas, mending ga usah bilang. Meski sebuah hubungan itu harus berakhir, namun setidaknya tak pernah membuat sebuah hati yang mencintai jadi mengambang dan akhirnya terluka parah. Bukankah membuat orang lain bahagia itu adalah ibadah?

7 komentar:

Kutus Kutus Herbal, Bali mengatakan... [Reply Comment]

'jalani saja'
definisi bisa bermacam-macam, kata kuncinya dari sudut mana kita memandangnya.

Salam

Unknown mengatakan... [Reply Comment]

jalani saja.."mengambang" meski tanpa beban, daripada membuat seseorang terluka atau kecewa, yang pasti-pasti aja. Nice share Mb'!

Route Life mengatakan... [Reply Comment]

Sering mbak, aq sdri pernah lontarkan itu, hehehe ... dan benar memang lebih dominan krn ngambang.

Unknown mengatakan... [Reply Comment]

tersirat adanya ketidakyakinan terhadap hubungan yang sedang dijalani...nice post Mbak

narti mengatakan... [Reply Comment]

Jalani saja hubungan ini apa adanya => tapi ntar kalau ada yg tidak sesuai diungkit-ungkit, repot deh :)
dulu gimana sekarang gimana

RZ Hakim mengatakan... [Reply Comment]

Kata kata "jalani saja" memang membingungkan ya Mbak, kalau dikaitkan dengan contoh kasus seperti itu (cinta).

Ajeng Sari Rahayu mengatakan... [Reply Comment]

manis sekali mbak endingnya, tapi biasanya statement di atas malah saya lontarkan kalau dicurhatin ama temen >.<

Posting Komentar

[[ Form mobile comments ]]